Assistance for disaster victims began arriving from the United States worth U.S. $ 3.3 million, European Union 3 million Euro, medical assistance from Japan, Swiss, United States, and Malaysia. United Nations predict the total lost can more than 1.100 people.
30 September 2009 gempa bumi melanda Padang, Sumatera Barat. Bahkan, gempa yang berkekuatan 7,6 Skala Richter ini menyebabkan bangunan di Kota Padang, Kota Pariaman, dan Kabupaten Padang Pariaman rusak parah. Saat ini jumlah korban tewas sebanyak 529 orang dan ribuan lainnya dievakuasi ke tempat yang aman. Menteri Kesehatan, Siti Fadillah Supari memperkirakan jumlah korban tewas bisa mencapai ribuan orang melebihi korban tewas di Yogyakarta tahun 2006.Bantuan untuk korban bencana mulai berdatangan dari Amerika Serikat senilai US$ 3,3 juta, Uni Eropa sebesar 3 juta Euro, bantuan medis dari Jepang, Swiss, Amerika Serikat, and Malaysia. Perserikatan Bangsa-Bangsa memperkirakan jumlah korban tewas bisa melebihi 1.100 jiwa.